Manfaat dari Sholat Sunnah Tahajud

    Sholat sunnah tahajud adalah sholat sunnah yang dilakukan pada malam hari atau 3/4 malam kira-kira jam 01.00atau 02.00 WIB.
      Sebanarnya banyak sekali manfaat sholat tahajud tapi yang akan di sebutkan hanya dari segi kesehatan dan keagamaan.
Pertama, dari segi kesehatan sebelum kita sholat pastinya kita harus mengambil air wudhu dan yang namanya wudhu menggunakan air.Nah...kadar oksigen dalam air pada jam-jam tersebut lebih banyak dibandingkan pada waktu siang,sore,dan malam hari dan akan membuat kulit bersih dari kotoran kalau kita basuhkan ke badan.
Kedua, dari segi keagamaan kalau di ibaratkan sholat sunnah tahujud itu seperti jaringan internet orang akan banyak menggunakan akses internat pada siang hari otomatis jaringan internetnya akan tersendak beda kalau mengunakannya pada tengah malam begitu juga sholat tahajud pada jam 01.00 orang lagi nikmat-nikmatnya beristirahat/tidur otomatis sedikit orang yang beribadah/berdoa dan insya alloh doa kita akan langsung terkirim kepada Tuhan SWT tanpa harus tersendat oleh doa orang lain.
     Makanya sholat tahajud itu pahalanya setara dengan sholat wajib karena sulit sekali untuk melakukannya


0 komentar: